Syarat dan manfaat Menabung di Bank Syariah Mandiri - Hallo sahabat Blog AYU., Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Syarat dan manfaat Menabung di Bank Syariah Mandiri, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Perbankan, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.
Judul : Syarat dan manfaat Menabung di Bank Syariah Mandiri
link : Syarat dan manfaat Menabung di Bank Syariah Mandiri
Syarat dan manfaat Menabung di Bank Syariah Mandiri
Syarat dan manfaat Menabung di Bank Syariah Mandiri- Sejarah Awal berdirinya bank Syariah mandiri tidak lepas dari Bank Mandiri dengan sistem konvensional, setelah keadaan krisis moneter pada 1997 maka pada tahun 1999 berdirilah Bank Syariah Mandiri (BSM) yang cikal bakalnya adalah Bank Susila Bakti (BSB), pada saat itu pemerintah melakukan tindakan penggabungan (merger) empat bank (Bank Dagang Negara, Bank Bumi Daya, Bank Exim, dan Bapindo) menjadi satu bank baru bernama PT Bank Mandiri (Persero) pada tanggal 31 Juli 1999.
Kebijakan pemerintah terhadap penggabungan tersebut juga menempatkan dan menetapkan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. sebagai pemilik mayoritas baru BSB. Tim Pengembangan Perbankan Syariah memandang bahwa pemberlakuan UU tersebut merupakan momentum yang tepat untuk melakukan konversi PT Bank Susila Bakti dari bank konvensional menjadi bank syariah. Oleh karena itu, Tim Pengembangan Perbankan Syariah segera mempersiapkan sistem dan infrastrukturnya, sehingga kegiatan usaha BSB berubah dari bank konvensional menjadi bank yang beroperasi berdasarkan prinsip syariah Islam dengan nama PT Bank Syariah Mandiri.
Kebijakan pemerintah terhadap penggabungan tersebut juga menempatkan dan menetapkan PT Bank Mandiri (Persero) Tbk. sebagai pemilik mayoritas baru BSB. Tim Pengembangan Perbankan Syariah memandang bahwa pemberlakuan UU tersebut merupakan momentum yang tepat untuk melakukan konversi PT Bank Susila Bakti dari bank konvensional menjadi bank syariah. Oleh karena itu, Tim Pengembangan Perbankan Syariah segera mempersiapkan sistem dan infrastrukturnya, sehingga kegiatan usaha BSB berubah dari bank konvensional menjadi bank yang beroperasi berdasarkan prinsip syariah Islam dengan nama PT Bank Syariah Mandiri.
Tabungan BSM
- Tabungan dalam mata uang rupiah yang penarikan dan setorannya dapat dilakukan setiap saat selama jam kas dibuka di konter BSM atau melalui ATM. Fitur & Biaya:
- Berdasarkan prinsip syariah dengan akad mudharabah muthlaqah
- Bagi hasil yang kompetitif
- Online di seluruh outlet BSM
- Fasilitas BSM Card yang berfungsi sebagai kartu ATM & debit dan kartu potongan harga di merchant yang telah bekerjasama dengan BSM
- Fasilitas e-Banking, yaitu BSM Mobile Banking & BSM Net Banking
- Minimum setoran awal: Rp80.000 (perorangan) dan Rp1.000.000 (non-perorangan)
- Minimum setoran berikutnya: Rp10.000
- Saldo minimum: Rp50.000
- Biaya tutup rekening: Rp20.000
- Biaya administrasi Rp7.000
Syarat Menabung di BSM
Untuk Perorangan:
- WargaNegaraIndonesia:KTP/SIM/Paspor
- Warna Negara Asing: Paspor dan Kartu Izin Menetap Sementara (KIM/KITAS).
- Non-Perorangan:
Badan Hukum:
- Bukti diri/identitas pengurus berupa fotokopi KTP/KITAS/Paspor seluruh pengurus sesuai dengan Anggaran Dasar
- Akte Pendirian/Anggaran Dasar dan Akta Perubahan
- Surat keterangan domisili, SIUP/Ijin usaha dari instansi yang berwenang, TDP, NPWP
- Surat penunjukkan khusus sebagai Kepala Cabang atau Kepala Bagian Keuangan/Bendaharawan dari suatu Perusahaan /Badan /Instansi jika diperlukan
Non Badan Hukum:
- Bukti diri/identitas pengurus berupa fotokopi KTP/KITAS/Paspor seluruh pengurus sesuai dengan Anggaran Dasar
- Akta Pendirian/Anggaran Dasar dan Akta Perubahan atau izin kegiatan atau tujuan perkumpulan/organisasi dari instansi yang berwenang
- Surat Keterangan susunan pengurus perkumpulan/organisasi dan surat penunjukan bagi pihak-pihak yang berwenang mewakili perkumpulan/ organisasi dalam melakukan hubungan dengan bank.
Manfaat Menabung Tabungan BSM
- Aman dan terjamin
- Kemudahan bertransaksi di seluruh outlet BSM
- Kemudahan bertransaksi di manapun saja dengan menggunakan layanan e-banking BSM
- Kemudahan dalam penyaluran zakat, infaq dan sedekah.
- Porsi bagi hasil antara nasabah dan pihak BSM adalah 34% untuk nasabah dan 66% untuk pihak bank syriah Mandiri, Untuk simulasi bagi hasil anda bisa kunjungi halaman ini : http://www.syariahmandiri.co.id/id/simulasi/
Mungkin cukup itu saja sekilas mengenai Syarat dan manfaat Menabung di Bank Syariah Mandiri. Agar anda lebih jelas dan secara detail mengenai Keutungan / manfaat, syarat, dan fasilitas Tabungan BSM, anda bisa langsung medatangi kantor BSM terdekat, atau bisa langsung membuka rekening di BSM.
Demikianlah Artikel Syarat dan manfaat Menabung di Bank Syariah Mandiri
Sekianlah artikel Syarat dan manfaat Menabung di Bank Syariah Mandiri kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Syarat dan manfaat Menabung di Bank Syariah Mandiri dengan alamat link https://ayumasaki.blogspot.com/2016/12/syarat-dan-manfaat-menabung-di-bank.html